Saturday 4 August 2012

10 film terseram di dunia hingga sekarang

1. THE EXORCIST
 oleh William Friedkin yang film ini diambil dari novel Peter Baltty. 

2. THE HAUNTING


3. JACOB'S LADDER
Jacob Singer (Tim Robbins) adalah veteran perang Vietnam yang telah terpengaruh menjadi buruk oleh perang Vietnam. Pengaruh itu menjadi semakin parah dan membuatnya gila. Atau jangan-jangan bukan krn perang itu dia blh menjadi gila, melainkan ada sebab lainnya. Apa kah
itu?

4. POLTERGEIST
Seperti namanya filmnya. Menceritakan tentang hantu Poltergeist dan ini merupakan salah satu film horror terbaik . Cerita tentang sebuah rumah horror di Amerika. Menceritakan tentang bagaimana penyebab hilangnya budak perempuan berumur 5 tahun bernama Carol Anne. Dan para team paranormal menjadi penyiasatnya

5. THE SIXTH SENSE
Seorang anak berusia 9 tahun bernama Cole sear (Haley Joel Osment) selalu tertekan dan terganggu, apakah  yang mengusiknya? Film ini menceritakan bagaimana sebuah teka- teki dalam supranatural terjadi. Anak tersebut memiliki psikiater bernama Malcolm Crowe yang dibintangi oleh Bruce Willis. Disutradarai oleh M. Night Shyamalan.

6. ROSEMARY'S BABY
Diarah pada tahun 1968 oleh Roman Polanski, film ini masih menjadi salah satu film terseram sepanjang masa, terutama krn faktor sound effect dan akting Mia Farrow yang sangat mengejutkan dan luar biasa.

7. THE OMEN
Ini cerita tentang seorang Antichrist yang ternyata adalah seorang anak kecil. Ternyata iblis bersarang di diri anak tersebut. Anak tersebut bernama Damian. Film ini cukup gila, karena menceritakan bagaimana iblis akan merebut dunia dengan menguasai negara Amerika!

8. THE INNOCENTS
Diambil dari karya novel Henry James yang berjudul The Turn of the Screw, film tahun 1961

9. PSYCHO

10. THE SHINING
Stanley Kubrick  membuat film berdefinisi horror tapi berdasarkan novel Stephen King,  dengan aktor Jack Nicholson yang ganas dan gila!!


sumber: http://www.kaskus.us/showthread.php?t=8965749

No comments:

Post a Comment